Rabu, 30 Juli 2014

Pot Bunga



Taman identik juga dengan pot bunga, dimana lahan yang tidak ingin kotor dan basah oleh tanah dan air bisa kita ganti dengan menggunakan pot bunga.
Untuk Pot Bunga sendiri beraneka ragam dari segi material dan bentuknya seperti : Pot Bunga Batu Alam, Pot Bunga Minimalis yang terbuat dari semen, Pot Bunga Gentong yang terbuat dari Tanah Liat, Pot Bunga Plastik, ataupun Pot Bunga Modern yang terbuat dari Aluminium.
Berikut Contoh Pot Bunga dan Penataannya :

1. Pot Bunga Minimalis

Untuk Pot Minimalis yang terbuat dari semen ini biasa ditaruh di tengah taman ataupun di taruh di halaman depan, dan akan lebih cantik apabila dipadukan dengan tanaman air seperti LOTUS atau TERATAI.




2. Pot Bunga Plastik

Untuk Pot Plastik ini biasa juga digunakan untuk keasrian taman rumah, di padu dengan tanaman ekor tupai, tanaman rambat lhikuanzhu, dan sri gading akan lebih menawan



3. Pot Bunga Minimalis Panjang

Untuk Pot yang panjang ini akan lebih bermanfa'at bila di tanam dengan tanaman Anti Nyamuk seperti LAVENDER ataupun ROSEMARY. Selain menambah Harum Wangi juga berguna untuk Pengusir Nyamuk.



4. Pot Bunga Modern

Untuk Pot Bunga Jenis ini harus disesuaikan dengan model type rumah yang serba futuristik, karena Pot Jenis ini menggunakan bahan material Aluminium, Tempat yang Bagus untuk menaruh Pot ini adalah Indoor (Dalam Ruang) di tanami Tanaman yang tahan adem/awet seperti SAMIA.



Semoga Bermanfa'at...

Tukang Taman Murah

Menciptakan Taman Minimalis Dengan Budget MinimNamun Tetap Berkesan Hijau Dan Asri Sangatlah Mudah. Pertama Kita Harus menentukan Konse...